Butter cookies
Flour 300gr
Sugar 120gr
Butter 140gr room temp
Egg 1
Vanilla essence
Aduk butter dan gula dgn mixer sampai tercampur rata dan menjadi putih.
Masukan telur yg sudah dikocok, dibagi 3 kali, jangan sekaligus, sambil terus dimixer. Lalu vanilla essence 5 tetes.
Terakhir masukkan tepung yg sudah disaring 2 kali.
Aduk dgn spatula. Setelah agak menyatu lalu diuleni tangan hingga menjadi satu.
Pipihkan adonan, bungkus dgn plastic wrap. Simpan di kulkas 1 jam. Setelah itu pipihkan setebal 0.5 cm dan dicetak.
Panggang 190 c selama 16 menit atau tergantung oven masing2.