Kesehatan merupakan hal penting bagi kita untuk melakukan aktifitas dalam kehidupan ini.
Pentingnya kesehatan tubuh akan dirasakan ketika kesehatan kita menurun sehingga segala kegiatan seperti bekerja tidak akan berjalan dengan baik.
Ketika kesehatan tubuh menjadi kurang baik dan segala usaha dalam hidup terbengkalai sudah tentu kita tidak bisa mengais rezeki.

Kesehatan bisa dimulai dari hal kecil seperti istirahat denga cukup, tidak meroko, bangun pagi, tidak minum yang dilarang agama, mengkonsumsi makanan yang halalan toyiban.
Berikut pentingnya kesehatan tubuh kita bagi manusia :
1. Segala aktivitas berjalan lancar
Dengan sehat ya tubuh membuat anda akan mampu menjalankan aktifitas bahkan kegiatan berat sekalipun akan mampu anda laksanakan dengan baik dan cermat.
2. Bisnis dan usaha akan lancar
Tubuh sehat akan mendorong tubuh menjadi kuat dalam berusaha mencari uang dikarenakan sehat dan mampu menopang bisnis dan usaha dengan baik.
3. Semangat bertambah
Kesehatan tubuh akan menjamin anda bertambah semangat beda dengan waktu anda ketika kesehatan sedang turun bahkan berpikir pun sulit.
4. Mampu berpikir dengan cermat
Dengan kondisi tubuh yang baik dan terjaga akan mampu berpikir dengan sangat baikapalagi jika anda dilanda sesuatu yang sangat sukar dipecahkan.
5. Kesejahteraan keluarga terjamin
Dengan kesehatan tubuh prima maka berusaha untuk meningkatkan usaha bisnis menjadi baik maka untuk menaikkan ekonomi keluarga akan sangat bisa diwujudkan dan terealiisasikan dengan cepat dan baik.
6. Masyarakat yang sehat akan menopang ekonomi negara
Kesehatan masyarakat sangat penting karena merekalah yang berguna sebagai penopang ekonomi negara meskipun oleh negara hanya hanya dinilai tidak seberapa. Meskipun demikian masyarakat yang terjaga kesehatannya mampu membangun keluarga, lingkungan, negara dengan baik.
7. Masyarakat sehat negara kuat dan makmur
Dengan terjaga kesehatan, gaya dan pola hidup akan mencapai negara yang kuat dan makmur karena masyarakat akan mampu berusaha dengan baik.